INFOCHANELNASIONAL.COM,Wajo---Adanya laporan kalau ada penemuan mayat di Dusun Sanrangeng Desa Bottotanre, Kecamatan Majauleng, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan, Kapolsek Majauleng bersama anggotanya langsung mendatangi Tempat Kejadian (TKP ). Kamis, (08/04/2021), pukul 12.00 wita
Polsek Majauleng AKP Ridwan Muhammad, melaporkan kalau Almarhum meninggal dunia di rumahnya, diperkirakan sekitar pukul 05.00 wita dini hari.
"Identitas korban bernama Muhammad Idi (50) tahun, pekrjaan tidak ada, alamat , Dusun Sanrangeng, Desa Bottotanre, Kecamatan Majauleng, Kabupaten Wajo," jelasnya
Lanjut Ridwan kalau korban diperkirakan mengalami gangguan jiwa ( gila ) dan tidak ditemukan adanya tanda kekerasan (hms)
Editor: Muhlis